Saturday, August 13, 2011

Ratatouille


(from The Good Housekeeping Illustrated Microwave Cookbook)

¼ cup olive or salad oil

1 large onion, diced

2 garlic cloves, minced

1 red or green pepper, cut into 1-inch pieces

1 medium eggplant, cut into 1-inch chunks

3 medium zucchini, cut into 1-inch chunks

2 teaspoons salt

2 teaspoons oregano

1 teaspoons sugar

2 large tomatoes, each cut into 8 wedges

2 tablespoons tomato paste

Basil leaves for garnish

1. In 13” by 9” microwave-safe baking dish, place oil, onion, and garlic. Cook on high (100% power) 3 to 4 minutes, until onion softens, stirring halfway through cooking.

2. Stir in red or green pepper, eggplant, and zucchini. Cook, covered, on High 10 to 12 minutes, until eggplant and zucchini are slightly softened, stirring twice during cooking.

3. Into eggplant mixture, stir salt, oregano, sugar, tomatoes, and tomato paste. Cook on High 15 to 18 minutes, until vegetables are tender and juices thicken slightly, stirring occasionally.

4. Spoon ratatouille onto serving platter; serve hot or cover and refrigerate to serve chilled later; garnish before serving.

------------------------------------

RATATOUILLE

¼ cup minyak zaitun

1 buah bawang bombay yang besar dipotong dadu, kalau kecil pake 2 buah

2 siung bawang putih dicincang, biasanya aku pakai 3 siung

1 buah paprika merah atau hijau, dipotong-potong jadi 1 inchi, biasanya aku tidak pakai karena keluargaku tidak suka paprika

1 buah terong ungu ukuran sedang, dipotong kotak-kotak 1 inchi, biasanya aku pakai 2 terong ukuran sedang untuk mengkompensasi karena tidak pakai paprika & zucchini

3 buah zucchini ukuran sedang, dipotong kotak-kotak 1 inchi, aku jarang pakai karena warung dekat rumah tidak jual zucchini

2 sdt garam

2 sdt oregano kering

1 sdt gula pasir

2 buah tomat besar, masing-masing dipotong memanjang jadi 8 bagian

2 sdm pasta tomat, biasanya aku pakai jauh lebih banyak, sesuka hati

Daun basil untuk garnish, aku jarang pakai karena tidak penting-penting amat

1. Dalam pinggan tahan panas ukuran sedang, masukkan minyak zaitun, bawang Bombay, dan bawang putih. Masak dalam microwave, selama 2 menit, aduk-aduk, masak lagi 2 menit.

2. Masukkan paprika, terong, dan zucchini. Masak dalam microwave, selama 4 menit, aduk, masak lagi 4 menit, aduk lagi, masak lagi 4 menit sampai terong dan zucchini agak lunak.

3. Masukkan garam, oregano, gula, tomat, dan pasta tomat. Masak dalam microwave, selama 5 menit, aduk, masak lagi 5 menit, aduk lagi, masak lagi 5 menit sampai sayurannya empuk.

4. Sajikan hangat atau tutup dan simpan di kulkas untuk disajikan dinging. Garnish dengan daun basil sebelum disajikan.

*Semua tahap memasak dengan microwave untuk resep ini dalam setting panas maksimum (High)

**Font warna ungu adalah adaptasiku terhadap resep ini

Nachos ala Tinaa

Kalau lagi ada diskon Happy Toss, kornet, dan keju di Alfamart atau Indomaret biasanya aku pasti beli untuk bikin nachos. Di internet banyak...